Seksama--Saksama
Resiko--Risiko
Nasehat--Nasihat
Analisa--Analisis
Teoritis--Teoretis
Ada juga kata-kata yang bentuk asli atau padanannya unik kayak:
Steples/Hekter--Kokot Pengungkit :D
Pagina--Muka/Halaman (Dapet dari kamus Thesaurus atau kamus padanan kata)
Gigolo--Kayu (dari Thesaurus lagi)
Ada juga kata-kata yang belum ada padanannya, sehingga dalam penulisan yang benar seharusnya di-italic (karena masih serapan bahasa asing):
Zipper atau Ristleting (Kata ini belum ada serapan dalam bahasa Indonesianya)
Kerjaan jadi editor emang serasa duduk di bangku sekolah lagi untuk belajar Bahasa Indonesia, tapi lebih mendalam (cieeeh). Masih banyak kata-kata lain, tapi pada lupa (secara kerjaan gue sambil buka dunia maya).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar